Kalam Hikmah: Mengingat Kematian

 




Ibnu al-Jauzi rahimahullah berkata,

ابكِ على نفسك قبل أن يُبكى عليك، وتفكَّر في سهم قد صُوِّب إليك، وإذا رأيت جنازة فاحسبها أنت، وإذا عاينتَ قبرًا فتوهمه قبرك،

"Tangisilah dirimu sebelum engkau ditangisi, pikirkanlah anak panah yang telah diarahkan kepadamu. Jika engkau melihat jenazah, maka anggaplah itu adalah jenazahmu. Dan jika engkau melihat kuburan, maka bayangkanlah itu adalah kuburanmu!".

(Al-Mudhisy 356)

Posting Komentar

Berkomentarlah dengan bahasa yang sopan.

"Barangsiapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir maka hendaknya dia berkata yang baik atau diam." (HR Bukhari dan Muslim)

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak